Dominasi Kasus Curanmor! Kasus Tindak Pidana Yang Ditangani Polres Pangandaran Selama 2023

    Dominasi Kasus Curanmor! Kasus Tindak Pidana Yang Ditangani Polres Pangandaran Selama 2023
    Rilis Akhir Tahun 2023 Polres Pangandaran.

    Kasus tindak pidana yang ditangani Polres PangandaranPolda Jawa Barat sepanjang tahun 2023 didominasi oleh kasus curanmor (pencurian kendaraan bermotor).

    Hal itu disampaikan Kapolres PangandaranAKBP. Imara Utama, dalam press release akhir tahun 2023 yang digelar Kamis (28/12/2023), di Pos Terpadu Polres Pangandaran.

    Pengungkapan kasus yang ditangani pihaknya itu baik dari Satuan Reskrim dan Satuan Narkoba berdasarkan perbandingan dengan tahun 2022 mengalami peningkatan.

    “Untuk Satreskrim kita evaluasi berdasarkan perbandingan dengan tahun 2022. Jumlah tindak pidana ada 44 perkara, penyelesaiannya ada 24 perkara atau 9 persen penyelesaiannya, ” kata AKBP Imara Utama

    Untuk tahun 2023, jumlah tindak pidana meningkat menjadi 70 persen, pengungkapan kasusnya 36 perkara atau penyelesaiannya 51 persen. Tingkat persentase penyelesaian kasus dari unit Reserse mengalami peningkatan.

    “Data kasus terbanyak sepanjang tahun 2023 yakni curanmor, ada 12 kasus dan TKP-nya sering terjadi di pemukiman dan perumahan dengan menggunakan kunci T. Adapun waktunya biasanya terjadi pada pukul 00.00 WIB sampai 05.00 WIB, ” jelasnya.

    Atas rentetan kejadian tersebut, Kapolres Pangandaran menghimbau kepada masyarakat yang akan meninggalkan rumahnya saat liburan dan lainnya agar mengutamakan keamanan rumah.

    “Sesuai arahan dari pimpinan asisten Polda, bagi yang akan menitipkan kendaraannya silahkan di Polsek-Polsek sebagai kantong parkir, ” katanya.

    #pangandaran #polrespangandaran
    Pangandaran

    Pangandaran

    Artikel Sebelumnya

    POLRI TNI ASN & KPU Harus menjaga Pemilu...

    Artikel Berikutnya

    Pimpinan dan Redaksi Jurnalis Indonesia...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kepala Zona Bakamla Tengah Laksanakan Courtesy Call ke Mapolda Sulsel
    Pandangan umum Fraksi Partai Amanat Nasional terhadap tujuh (7) Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran tahun 2021.
    Polres Pangandaran Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029
    Divisi Humas Polri Goes To Campus Universitas Pancasila: Mahasiswa Sasaran Empuk Bandar Narkoba
    Tim Hukum Capucino Konferensi Pers Terkait Laporan Dugaan Money Politik oleh Tim Hudang
    Klaster Tambak Udang Tidak Hanya  Berfungsi Sebagai Sentra Produksi Perikanan Tapi Juga Sebagai Destinasi Wisata Edukasi
    Fraksi PKB Sepakat Raperda APBD Tahun 2025 untuk Dibahas pada Tahapan Selanjutnya dengan Catatan
    Pandangan umum Fraksi Partai Amanat Nasional terhadap tujuh (7) Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Pangandaran tahun 2021.
    Penjelasan Bupati Tentang 7 Raperda Kabupaten Pangandaran Tahun 2021.
    Pandangan Umum Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa tentang 7  Raperda Kab Pangandaran Tahun 2021.
    Alhamdullilah Jalan Cikoranji-Cirawa, Desa Cimindi Selesai Dibangun dan Diresmikan Bupati 
    Pilkada Pangandaran 2024 Memanas, Dadang Solihat Dicoret PDIP, Ujang Endin Memiliki Segalanya Melambung
    Ketua DPD RI: Dalam Sistem Liberal, Pilpres yang Mahal, Selalu Hadirkan Oligarki
    Sambut Hari Jadi ke-73 Humas Polri dengan Media Gathering, Irjen Sandi: Jurnalis Mitra Strategis dalam Harkamtibmas 
    Ketua FKPAI Kutuk Keras Pengrusakan Fasilitas Umum saat Demo Penolakan Penetapan APBD Kabupaten Pangandaran TA 2024
    Stop Fraud on the Internet by Recognizing an Official Agency Via Phone, Email, Text Message WhatsApp or Telegram

    Ikuti Kami